RAGAM

Chelsea Ujian Konsistensi Manchester United

LONDON, KilasTimor.com-Manchester United telah berhasil melewati tiga laga berat dengan kemenangan. Bagaimana ketika mereka menghadapi Chelsea di Stamford Bridge akhir pekan ini?

Dimulai dengan menundukkan Tottenham Hotspur 3-0, United kemudian mengalahkan Liverpool 2-1 di Anfield dan mengalahkan Manchester City 4-2 Old Trafford. Mereka sukses meraih poin penuh pada tiga laga yang dinilai berat tersebut.

Tidak hanya menang, United juga dinilai tampil meyakinkan. Kemenangan-kemenangan itu pun tidak hanya mendongkrak posisi mereka di klasemen, tetapi juga mendongkrak kepercayaan diri pemain.

Baca Juga :   Komandan Yonif 743/PSY Diserahterimakan

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top