POLITIK

SBS Ikut Rakernas dan Pembekalan Pilkada Partai Nasdem

Dia menyebutkan, Presiden Jokowi saat pembukaan acara rakernas Partai Nasdem dan pembekalan terhadap calon kepala daerah tersebut, meminta agar semua pihaknya menjaga kedamaian selama proses pilkada, dan harus bisa bekerja untuk rakyat ketika sudah terpilih dan dipercaya rakyat.

Sementara itu, Wapres, Yusuf Kalla saat penutupan Rakernas Partai Nasdem bilangnya, berpesan agar jika terpilih harus bisa bekerja secara luar biasa, untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat dan jangan suka main janji-janji muluk kepada rakyat.

Ketua Umum Nasdem, Suryo Paloh tambahnya, meminta agar saat terpilih harus bisa berjuang melakukan perubahan yang kurang baik menjadi baik, kerja bersih, kerja tertib dan mengutamakan kepentingan rakyat. (oni)

Baca Juga :   Dua Kontestan Indonesian Idol Asal NTT Lolos 15 Besar

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top