POLITIK

Brimob Atambua Siap Amankan Pilkada Belu dan Malaka

ATAMBUA, Kilastimor.com-Personil Brigade Mobil (Brimob) Detasemen A Subden 2 Pelopor Atambua siap mengamankan pemilihan kepala daerah Bupati dan Wakil Belu tahun 2015 pada 9 Desember mendatang.
Hal itu ditegaskan Komandan Kompi (Danki) Brimob Atambua, IPTU Didit Wahyu Agustiawan disela-sela kegiatan olahraga bersama menyambut HUT Korps Brimob ke 70 di lapangan umum Atambua, Jumat (6/11/2015) pagi tadi.

Danki Brimob Atambua

Danki Brimob Atambua, IPTU Didit Wahyu Agustiawan

Menurut Didid, sesuai tema HUT nanti, kami siap mengamankan proses Pemilukada Bupati Belu. Baik itu mulai dari tahapan awal sampai dengan tahapan akhir serta perhitungan hasil suara hingga penetapan.
“Intinya kami harus siap dan dewasa dalam mengemban tugas. Target kita akan amankan pilkada Belu sehingga dapat berjalan aman dan lancar,” ucap dia.

Baca Juga :   Atasoge: Menunggu Provinsi Flores, Sebaiknya NTT Sebagai Provinsi Kepulauan Dulu

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top