RAGAM

Sampah di Pasar Baru Atambua Kian Tidak Tertangani

ATAMBUA, Kilastimor.com-Kebersihan di kawasan Pasar Baru Atambua, persisnya di tempat penjualan ikan, daging dan ayam potong kian tidak tertangani. Bagaimana tidak, sampah dibiarkan berserakan dan membuat pemandangan tidak elok serta begitu mengganggu. Tumpukan sampah dibiarkan meluber ke badan jalan serta mengeluarkan bau busuk menyengat.

Tampak sampah di Pasar Baru Atambua dibiarkan meluber di badan jalan.

Tampak sampah di Pasar Baru Atambua dibiarkan meluber di badan jalan.

Pantauan media ini, Minggu (7/2) pagi tadi, tidak saja berserakan dan bau busuk, tumpukan sampah itu juga digenangi air hujan yang meluap dari drainase akibat buruknya sistem saluran air. Sesekali warga yang melintas jalur sampah itu terpaksa harus menutup hidungnya karena aroma sampah yang busuk.

Baca Juga :   Mutasi dan Penataan Organisasi Dilingkup Pemkab Malaka Tunggu Jawaban Gubernur

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top