RAGAM

19 Desember, Inspektorat TTU akan Evaluasi Mangkraknya Pembangunan Kantor Disdukcapil

KEFAMENANU, Kilastimor.com-Mangkraknya pembangunan gedung kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten TTU yang dilaksanakan CV. Raysiera Beloved mendapat sorotan dari berbagai pihak. Salah satunya datang dari Inspektorat Kabupaten TTU.

Inspektur Inspektorat TTU, David Amleni saat dikonfirmasi Senin (12/12/2016) terkait pembangunan kantor Disdukcapil yang mangkrak membenarkan pengerjaan kantor Disdukcapil Kabupaten TTU oleh CV. Raysiera Beloved mangkrak dan berjalan ditempat.
Atas kondisi itu, pihaknya akan segera membahas secara bersama dalam rapat evaluasi.

Inilah kantor Disdukcapil TTU yang mangkrak.

Inilah kantor Disdukcapil TTU yang mangkrak.

Baca Juga :   Banyak Bantu Warga Kurang Mampu, Pastor Philip Mantofa Dukung Jeriko

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top