HIBURAN

HUT Pol PP dan Linmas Seluruh Indonesia akan Digelar di NTT

“Rencananya, selain kepala daerah dari berbagai provinsi, kabupaten dan kota, masing-masing daerah akan mengirimkan satu peleton, yakni 30 orang,” jelas Yohanes.

Mengenai pendanaan apel akbar ini, menurut Yohanes, untuk puncak kegiatannya didanai oleh APBD, sedangkan transportasi kedatangan dan kembali rombongan didanai oleh daerah masing-masing.

Ditambahkannya, undangan saat ini sudah dikirimkan melalui fasilitas komunikasi yang ada, terutama melalui Washapp. Menurut Yohanes, undangan tersebut sudah disampaikan melalui protokoler provinsi, kemudian dilanjutkan melalui group protokoler provinsi, kabupaten dan kota di seluruh Indonesia. Selanjutnya menurut Yohanes, undangan dalam bentuk hard akan di serahkan kepada setiap kepala daerah dan pejabat yang diundang, pada saat kedatangan di bandara.

Untuk diketahui bahwa, selama apel akbar digelar, Pol PP dari Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan yang akan mengiringi musik. (qrs)

Baca Juga :   Insentif Guru Honorer 2016 Naik. Kemendikbud Alokasikan Rp 389 Miliar

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top