RAGAM

Orang Tua Hendaknya Waspada Saat Banjir Benenain

BETUN, Kilastimor.com-Banjir Benenain Benenain mengalir begitu deras, Sselasa (07/02/2017) setelah hujan mengguyur wilayah Timor pada umumnya. Akan tetapi, dua orang anak kecil dengan berani mengambil kayu bakar dari bronjong pada tepi sungai.

Tampak dua anak sedang mengumpulkan kayu ditepi banjir Benenain.

Tampak dua anak sedang mengumpulkan kayu ditepi banjir Benenain.

Sontak aksi kedua anak menarik perhatian beberapa orang yang melintasi Jembatan Benenain, Desa Haitimuk, Kecamatan Weliman, Kabupaten Malaka.

Dari pantauan kilastimor.com, pembagi air yang dipasang di tengah-tengah sungai guna membelah arus sungai pun hancur terbawa derasnya arus banjir.

Dua orang anak sedang bermain sembari mengambil kayu bakar yang terbawa derasnya arus banjir.
Ketika ditanyai oleh wartawan kilastimor.com akan bahaya yang mengancam, salah satu dari kedua anak itu menjawab kalau mereka sudah terbiasa mengambil kayu bakar di saat banjir.

Sungai dengan panjang sekira 135 Km ini, Abudenok Desa Umatoos, kecamatan Malaka Barat, Kabupaten Malaka. Sungai ini juga merupakan sungai terpanjang ke 6 di Propinsi NTT.

Baca Juga :   Aparat di Perbatasan RI-Timor Leste Harus Bersinergi

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top