EKONOMI

Poktan Lestari Tamiru Bangga dengan RPM

Inilah jagung milik Poktan Lestari Tamiru.

“Walaupun guru, tapi latar belakang saya dari keluarga asli petani. Saya tahu seperti apa manfaat RPM bagi masyarakat. Sehingga kalau ada yang mengatakan RPM gagal itu tidak benar. Karena hasil yang kami peroleh sangat mencukupi untuk kebutuhan,” ungkapnya lagi.

Dirinya juga menambahkan, Bupati Stefanus Bria Seran sangat hebat dan membuat masyarakat senang, melalui berbagai program yang sementara ini dijalankan.

“Saya dengar ada banyak program pemerintah tapi untuk RPM sangat luar biasa. Yang saya tahu, tidak ada pemerintah yang balik lahan gratis untuk masyarakat, kasih benih gratis, kasih obat-obatan gratis, dan membuat pendampingan secara gratis.
Hanya dibawah kepemimpinan Bupati Stefanus Bria Seran, masyarakat Malaka bisa merasakan manfaat ini,” jelasnya.

Sementara itu, Philipus Nahak anggota Poktan Lestari Tamiru menambahkan mereka sangat senang adanya program di bidang pertanian ini. (pisto bere)

Baca Juga :   MKKS Malaka Gelar Lomba Debat dan O2SN

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top