HUKUM & KRIMINAL

Ini Empat Potensi Kerawanan Selama Hari Raya Idul Fitri 1439 H

Apel operasi Ketupat di Polres Belu.

Potensi kerawanan ketiga yang juga harus diantisipasi adalah potensi bencana alam dan gangguan kamtibmas lainnya, seperti curat, curas, curanmor, copet. pencurian rumah kosong, bagal, dan hipnotis. Untuk itu, para para personil diharapkan dapat mengambil langkah preventif yang diperlukan sehingga bisa menekan potensi yang ada.

Kapolres juga berharap agar pihak Basarnas, BMKG, dan pihak terkait lainnya dalam upaya mengantisipasi dan mewaspadai potensi bencana alam.

Potensi kerawanan keempat adalah ancaman tindak pidana terorisme guna mengantisipasi potensi aksi terorisme. Kapolri menekankan kepada seluruh Kasatwil untuk terus meningkatkan kegiatan deteksi intelijen yang diimbangi dengan upaya penegakan hukum secara tegas (preemtif strike) melalui optimalisasi peran Satgas Anti Teror di seluruh Polda jajaran.

Di samping itu, pengamanan tempat ibadah, pusat keramaian, mako Polri, serta aspek keselamatan personel pengamanan harus menjadi perhatian. Perkuat pengamanan pada objek-objek tersebut dan laksanakan pendampingan personel pengamanan oleh personel bersenjata (buddy system).

Khususnya dalam mewujudkan keamanan secara umum, memerintahkan kepada seluruh jajaran untuk terus menerus meningkatkan kerjasama dengan rekan rekan TNI serta stakeholders terkait lainnya.

Diakhir amanahnya, Kapolres Belu mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1439 H kepada seluruh Umat Muslim yang berada di Kabupaten Belu dan Kabupaten Malaka.

“Selamat Hari Raya Idul Fitri 1439 H bagi semua Umat Muslim yang ada di Kabupaten Belu dan Malaka,” ucapnya. (richi anyan)

Baca Juga :   Masyarakat Resah Soal Rastra, Komisi II Sidak ke Gudang Bulog Soe

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top