NASIONAL

Ini Lima Poin Instruksi Jokowi yang Wajib Dijalankan Anggota Polri

Joko Widodo

Kelima, tingkatkan sinergi, koordinasi, dan komunikasi dengan TNI dan semua elemen pemerintah maupun masyarakat sebagai implementasi pendekatan sinergi polisional.

“Saya yakin dengan ikhtiar untuk melakuka perbaikan-perbaikan, terus memperkuat soliditas dan berpegang teguh pada profesionalisme, maka Polri akan bisa menjadi institusi yang semakin dipercaya rakyat dalam menjaga stabilitas Kamtibmas, penegakan hukum dan sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat.” bilang Jokowi dalam amanah tersebut.

Untuk diketahui, HUT Bhayangkara ke-72 sebenarnya jatuh pada tanggal 1 Juli 2018. Akan tetapi, beberapa kesibukan terkait Pilkada Serentak, maka Polres Belu baru melakukan Upacara peringatan HUT tersebut pada tanggal 11 Juli 2018. Tema yang diusung pada HUT Bhayangkara ke-72 tersebut yaitu “Dengan semangat promoter, polres siap mengamankan agenda Kamtibmas Tahun 2018 dan 2019”. (richi anyan)

Baca Juga :   Warga Tiga Desa di Belu Dapat Bantuan Rumah

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top