TIMOR

Mantan Sekda Belu Dimakamkan di TMP Seroja? “Kita Sesuaikan dengan Aturan”

Petrus Bere

ATAMBUA, Kilastimor.com-Mantan Sekda Belu, Petrus Bere dikabarkan meninggal dunia di RS Siloam, Kupang, Jumat (15/4/2022) pagi.

Sekda Belu, Johanes Andes Prihatin yang dikonfirmasi membenarkan hal itu.
“Atas nama seluruh ASN Pemkab Belu kami menyampaikan dukacita yg mendalam atas berpulangnya salah satu putera terbaik kabupaten Belu, Petrus Bere yang menjabat sebagai Sekda Belu periode 2010-2019,” ungkapnya.

Menyoal apakah almarhum akan dimakamkan secara kedinasan di Taman Makam Pahlawan Seroja, Haliwen, ia mengatakan pihaknya masih mengkomunikasikan dengan pihak keluarga dan menyesuaikan dengan aturan yang ada.

Baca Juga :   2019, PLN targetkan Semua Desa di TTS Teraliri Listrik

Pages: 1 2

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Most Popular

To Top